Foto Gempa Ranah Minang Dari Masa ke Masa

Diposting oleh apizz griwing Rabu, 27 Oktober 2010

sedikit potret perbandingan, untuk sekedar renungan....
(Musibah gempa kota Padang Panjang 1926....Gempa kota Bukittinggi 2007..dan Gempa kota Padang 2009)



terkadang kita berpikir;
apakah memang disini....
di ranah ini tempat yang pantas untuk tumpahnya segala petaka..?
Allah pastilah Maha Bijaksana....
Dia tak kan menggayutkan duka ini lebih dari yang kita sanggup memikulnya....
Semestinya kita berterimakasih kepada-Nya..
karena tak henti-henti Dia sentakkan kita dalam keterlenaan dunia...
dan kitapun, telah kesekian kali selalu mencoba memetik hikmah dari sekian kisah duka..
Tapi, apakah kita akan terhenti ,hanya diujung sepotong doa...???


foto-foto reruntuhan pasca gempa


Klik Untuk melihat


















countesy photo by: Erison J Kambari

Posting Komentar